jalan malioboro jogja

Jalan Malioboro: Dari Gelar Inggris hingga Filosofi Jawa, Darimana Asalnya?

Mulai dari nama lagu, judul cerpen, judul film, nama kereta dan banyak lagi, Jalan Malioboro memang sudah seterkenal itu. Terletak di sebelah utara Titik Nol Kilometer Jogja, kawasan ini memang pantas untuk dikunjungi, minimal seumur hidup sekali! Asal Usul Nama Jalan Malioboro: Mengupas Empat Teori yang Melingkupinya Jalan Malioboro yang menjadi ikon Yogyakarta menyimpan sejarah…

Read More
Foto Rumah Jenggotan Jogja

Rumah Jenggotan: Dari Rumah Sakit Mata hingga Kantor Oditurat Militer Yogyakarta

Sejarah dan Transformasi Rumah Jenggotan Rumah Jenggotan, sebuah komplek bangunan bersejarah yang terletak di sisi selatan Jl. Jenggotan, Bumijo, Yogyakarta, memiliki perjalanan panjang yang penuh transformasi. Terletak sekitar 100 meter dari Jl. Magelang, bangunan ini awalnya didirikan sebelum kemerdekaan Indonesia. Berdasarkan Peta Jogjakarta en Omstreken yang dibuat pada tahun 1925, keberadaan komplek bangunan ini telah…

Read More